Pages

0

Remote Dektop pada Windows Seven

Apa yang dimaksud dengan Remote Dekstop (RD)?
RD digunakan untuk mengendalikan sebuah komputer beserta aplikasi desktop dan resource-nya dengan menggunakan komputer lain yang terhubung melalui jaringan. Dengan menggunakan RD, kita dapat mengakses komputer kerja kita menggunakan perangkat komputer yang lain. RD memberikan kepada kita kontrol penuh terhadap komputer kerja, seperti kita melihat langsung di depan monitor kita.
Langkah – langkah:
Pada Komputer yang akan diremote
Sebelumnya anda harus member password terlebih dahulu pada user account anda, langkah – langkahnya sebagai berikut:
=>Start=>Control Panel=>User Accounts=>Create a password for your account


=>Isikan password, klik Create Password


=>Pastikan firewall anda dinonaktifkan. Jika anda ingin lebih aman, maka firewall anda aktifkan saja
Lalu . . . . . .
=>Start=>Control Panel=>System=>Remote Setting


=>Pada computer name, catat nama computer anda


=>Pada Kolom Remote, pastikan anda tidak mencentang don’t allow connections this computer, ok




Pada Komputer yang digunkan untuk meremote.
=>Start Menu= >All Program=>Accessories=>Remote Dekstop Connection



=>Isikan nama komputer yang akan anda Remote, lalu klik connect
=>Setelah terhubung, isikan password user account yang digunakan oleh komputer yang diremote, secara otomatis computer yang anda remote akan Log Off


0

Langkah - langkahnya:
1. Download dan Install FTP server, pada tutorial ini saya memakai FileZilla Server
2. Aktifkan FileZilla Server Interface, jika muncul form ini, klik ok
3. Lalu klik icon bergambar satu orang, atau menu Edit - Users.
4. Pada bagian General (di bagian kiri), klik tombol Add yang terletak di sisi kanan. 5. Masukkan nama user, lalu OK


6.
Centanglah Passwords, lalu isilah password tersebut. Tujuannya agar orang lain tidak dapat membuka FTP anda sembarangan.

7.
Klik Shared folders yang ada di sisi kiri, lalu klik tombol Add yang terletak di tengah. Pilihlah folder yang ingin anda bagi melalui FTP anda (misalkan folder foto atau MP3 anda).

8.
Setelah memilih folder, klik OK. Sebelumnya perhatikanlah gambar di bawah yang diberi kotak merah. Tulisan "Read" yang tercentang berarti user dapat mengcopy file dari FTP anda. Jika Anda ingin orang yang membuka FTP anda dapat mengcopykan file menuju FTP anda maka centanglah "Write".

9.
Klik icon bergambar ger, atau menu Option.

10. Pada bagian FileZilla Server Options pilih Security Settings , dan pada bagian Security Settings hilangkan centang Bounce Attacks

11. Pada bagian Control Panel Windows bebaskan dari Firewall





0

File Transfer Protocol

FTP (singkatan dari File Transfer Protocol) adalah sebuah protokol Internet yang berjalan di dalam lapisan aplikasi yang merupakan standar untuk pentransferan berkas (file) komputer antar mesin-mesin dalam sebuah internetwork.

FTP merupakan salah satu protokol Internet yang paling awal dikembangkan, dan masih digunakan hingga saat ini untuk melakukan pengunduhan (download) dan penggugahan (upload) berkas-berkas komputer antara klien FTP dan server FTP. Sebuah Klien FTP merupakan aplikasi yang dapat mengeluarkan perintah-perintah FTP ke sebuah server FTP, sementara server FTP adalah sebuah Windows Service atau daemon yang berjalan di atas sebuah komputer yang merespons perintah-perintah dari sebuah klien FTP. Perintah-perintah FTP dapat digunakan untuk mengubah direktori, mengubah modus transfer antara biner dan ASCII, menggugah berkas komputer ke server FTP, serta mengunduh berkas dari server FTP.

Sebuah server FTP diakses dengan menggunakan Universal Resource Identifier (URI) dengan menggunakan format ftp://namaserver. Klien FTP dapat menghubungi server FTP dengan membuka URI tersebut.
Langkah menjadi client:

1. Aktifkan FileZilla

2. Isikan IP Host (server), user name, password, klick Quickconnect
3. Setelat itu, file yang dishare oleh server akan muncul







0


Apa Itu Netmeeting???

Netmeeting adalah salah satu aplikasi yang disertakan semenjak system operasi windows 98. Sehingga Netmeeting sudah ada semenjak tahun 1998. Aplikasi Netmeeting ini dipersiapkan untuk keperluan rapat yang pegunaannya tidak dalam satu lokasi yang sama.

Aplikasi Netmeeting ini dipersiapkan untuk keperluan rapat yang pegunaannya tidak dalam satu lokasi yang sama. Netmeeting adalah jenis aplikasi yang menggunakan/berbasis VOIP (Voice Over Internet Protocol). Dengan Netmeeting kita juga dapat melakukan sharing program, chatting seperti yahoo messenger dan yang paling utama dapat berkomunikasi seperti telepon yang dilengkapi dengan fasilitas gambar.Dan juga Aplikasi NetMeeting merupakan aplikasi yang memungkinkan sesorang dengan seseorang yang lain atau sesorang dengan banyak orang untuk melakukan komunikasi baik melalui teks, video, ataupun suara serta memfasilitasi untuk pertukaran data.

Berikut Merupakan Langkah-Langkah Setup NetMeeting Di Windows:



1. Klik star menu, Run


2. Ketik conf, lalu enter


3. Next


4. Isi form yang tersedia


5. Next


6. Next


7. Next


8. Next


9. Next



10. Next



11. Next
12. Finish



13. Isi no Ip yang dituju, lalu call



14. Pilih nama yang akan kita ajak chatting, dan mulailah mengetik